Postingan

Menampilkan postingan dari 2019

Tugas 6 Pasar, Merek, E-commerce, dan Kewiraswastaan

1.       A. Definisi Pasar Pasar adalah sebuah tempat bertemunya penjual dan pembeli untuk melakukan transaksi jual-beli, baik itu barang ataupun jasa. Pasar tidak memiliki batas geografis sehingga definisi pasar tidak pernah merujuk pada sebuah tempat atau lokasi tertentu. Selain itu, kehadiran internet juga telah membuat pengertian pasar saat ini semakin luas. B. Definisi Pasar Konsumen, Pasar Industri, Pasar Reseller, dan Pasar Internasional Pasar Konsumen adalah semua individu dan rumah tangga yang membeli atau mendapatkan barang dan jasa untuk konsumsi pribadi. Pasar konsumen ini merupakan target calon konsumen yang akan kamu targetkan dalam memasarkan produk yang akan dijual. Pasar Industri adalah pasar dimana konsumen membeli suatu produk industri bukan untuk kepentingan indiividu melainkan untuk kepentingan suatu badan usaha atau organisasi. Konsumen industri terdiri atas badan usaha perorangan , perusahaan, lembaga, atau organisasi yang membeli produk industri deng

Tugas 5 kegiatan dari bisnis terhadap lingkungan, faktor bisnis di indonesia, istilah-istilah, alasan PT banyak digunakan, dan definisi joint venture

1.       Pengaruh lingkungan terhadap kegiatan bisnis : 1. Lingkungan Internal Lingkungan internal adalah sumber daya manusia dan fisik yang mempengaruhi kinerja bisnis secara langsung. Lingkungan ini terdiri atas berikut ini. ·          Karyawan (tenaga kerja/sumber daya manusia). ·          Manajemen (keahlian pengelola). ·          Pemegang saham (stakeholders). ·          Modal dan peralatan fisik (dana, mesin, gedung). Contoh Lingkungan Internal yaitu : ·          Tenaga kerja ·          Peralatan dan mesin ·          Permodalan (pemilik, investor, pengelolaan dana) ·          Bahan mentah, bahan setengah jadi, pergudangan ·          Sistem informasi dan administrasi sebagai acuan pengambilan keputusan 2. Lingkungan Eksternal Lingkungan eksternal adalah institusi atau kekuatan luar yang potensial mempengaruhi kinerja organisasi. Lingkungan eksternal terdiri dari dua komponen, yakni berikut ini. a.          Lingkungan khusus Lingkungan khusus

tugas 4 Manajemen dan Perencanaan

1.      Manajemen adalah suatu proses mengatur rencana atau tujuan yang akan diambil dan digambarkan atau dirincikan sebagai cara seseorang untuk mengambil keputusan yang tepat. Dampak yang akan timbul jika mempelajari manajemen adalah Seseorang akan mengorganisasikan , menjalankan, melakukan, dan melaksanakan suatu rencana dengan teliti, displin, dan lain-lain. Dengan keadaan rencana yang terarah dan tujuan rencana tersebut berjalan .   Perencanaan adalah hal pertama yang wajib dilakukan seorang manajer. Dengan adanya perencanaan, manajer mengevaluasi segala tindakan, baik yang sudah dilakukan maupun yang belum. Tanpa adanya perencanaan yang matang, tujuan dari kegiatan manajemen tidak akan tercapai. Setelah itu, jalankan fungsi pengorganisasian. Tujuannya untuk mempermudah proses pengawasan yang dilakukan manajer. Fungsi penempatan, manajer bertugas untuk menempatkan sumber daya yang tersedia sesuai dengan kebutuhan. Dengan begitu, proses pencapaian tujuan dapat dilakukan deng